Presiden Rusia Vladimir Putin setuju untuk menghentikan serangan terhadap infrastruktur energi Ukraina selama 30 hari, menyepakati ide gencatan senjata yang diusulkan Presiden Amerika Serikat Donald Trump. Dilansir Reuters, kesepakatan ini disampaikan Putin dalam pembicaraan telepon selama 90 menit dengan…
Setidaknya tujuh orang dilaporkan tewas dalam sebuah bentrokan yang terjadi di perbatasan Lebanon dan Suriah yang terjadi sejak Minggu (16/3). Bentrokan yang terjadi dipicu pemerintahan baru Damaskus menuduh Hizbullah, kelompok bersenjata Lebanon, menculik tiga tentara Suriah…
Sebanyak 51 orang tewas dan lebih dari 100 lainnya terluka imbas kebakaran melanda sebuah kelab malam di Kota Kocani, Makedonia Utara, pada Minggu (16/3) dini hari. Menteri Dalam Negeri Pance Toskovski menjelaskan kebakaran dipicu oleh "perangkat piroteknik"…
Wakil Presiden Filipina sekaligus putri dari Rodrigo Duterte, Sara Duterte, mengatakan tengah berupaya agar sidang sang ayah di Pengadilan Kriminal Internasional (International Criminal Court/ICC) bisa ditunda. Sara mengatakan tengah meluncurkan upaya pada menit-menit terakhir untuk mengupayakan…
Ketua Umum PSSI Erick Thohir memastikan bakal ada satu asisten pelatih lokal di Timnas Indonesia selain deretan nama dari Belanda. Saat beberapa nama dari Belanda sudah diumumkan masuk dalam jajaran pelatih Timnas Indonesia membantu Patrick Kluivert, nama asisten pelatih…
Kelompok separatis Baloch Pakistan membajak sebuah kereta api yang membawa 440 orang di provinsi Khyber Pakhtunkhwa pada Selasa (11/3). Pembajakan dilakukan usai milisi Baloch meledakkan rel kereta api di Peshawar dan melempar sejumlah roket ke Jaffar Express…
Mahkamah Kriminal Internasional (International Criminal Court/ICC) menjadi sorotan usai Filipina menangkap eks Presiden Rodrigo Duterte di Manila pada Selasa (10/3). Filipina menangkap dia setelah menerima surat perintah penangkapan dari ICC dan seruan penangkapan atau pencarian Duterte dari Divisi Kriminal Kepolisian…
Mantan Presiden Filipina Rodrigo Duterte ditangkap di Bandara Ninoy Aquuino Manila, Selasa (11/3) siang. Asisten Konsul Pengadilan Kriminal Internasional (International Criminal Court/ICC) Kristina Conti buka suara atas penangkapan Duterte oleh kepolisian Filipina. Mengutip dari Rappler, Conti menegaskan bahwa Duterte harus…
Prancis akan menggelontorkan bantuan militer hingga 195 juta euro atau sekitar Rp 3,5 triliun ke Ukraina dari bunga aset Rusia yang dibekukan. Menteri Pertahanan Prancis Sebastian Lecornu mengatakan peluru artileri 155 mm dan bom luncur berorientasi presisi, Armage…
Perdana Menteri Greenland Mute Egede menegaskan dia dan warganya menolak bergabung dengan Amerika Serikat maupun Denmark. Greenland berada di bawah kekuasaan Kerajaan Denmark. Namun, pulau ini memiliki pemerintahan sendiri dan berupaya untuk merdeka. Egede menegaskan masyarakat Greenland merupakan…